Kategori untuk "Label Semi Coated"
Label Semi Coated
Label Stiker semicoated untuk penanda medis, etiket label, display harga, stiker obat apoteker, produksi sendiri dengan berbagai ukuran stiker label.
adalah Label Barcode yang digunakan hampir semua usaha. Jenis bahan kertas, dapat disobek, semi glossy/setengah mengkilat, ada adhesive. Bahan jenis ini umumnya dipakai sebagai label part number, barcode, serial number, QC label, atau sebagai label keterangan yang ditempel pada karton box , label harga, dll.
Market Segment:
- Computer imprintable labels/barcode
- Household labels
- Personal care labels
- Food & beverage labels
- Health care labels
- Pharmaceutical labels
- Retail
- Industrial labels
Semi Coated Label adalah jenis label barcode dengan karakteristik (Coated) pada lapisan paling atas dari label. Lapisan ini berfungsi untuk menutup pori-pori pada label sehingga pada saat pencetakan menggunakan printer barcode, unsur karbon pada ribbon dapat dicetak dengan sempurna.
Lapisan ini menyebabkan label terlihat mengkilap dan lebih tahan terhadap cipratan air. Semi coated label bisa dibilang label barcode yang paling ekonomis karena harganya lebih murah dibanding label barcode lainnya. Label ini cocok untuk digunakan dengan jenis ribbon Wax Resine. demikian penjelasan dari kami.